Cara Mudah Membuat Gambar 9.png Tanpa PC

Pada posting sebelumnya saya sudah memberikan aplikasi pembuat gambar 9.png. Nahh.. pada posting kali ini giliran cara menggunakannya yang benar agar hasilnya maksimal...
Yasudah langsung aja deh..
DIBUTUHKAN
- 9 Patch Editor (download DISINI
- HP Android
- Iman yang kuat biar berani eksekusi :-V
PERSIAPAN
1. Decompile apk yg ingin di modifikasi (misal: framework-res.apk)
NOTE: disini saya akan mengganti activity_title_bar.9.png
2. Buat gambar baru untuk dijadikan 9.png
TAHAP-TAHAP
1. Download dan install 9 Patch Editor (link ada diatas)
2. Buka aplikasi 9 Patch Editor tadi dan klik tombol open di kanan atas
3. Klik tanda + di kanan atas, klik "Add Horizontal" dan "Add Vertical"
4. Ubah dan sesuaikan garis patch nya..
KUNING= daerah yang tidak menjadi lebar
HIJAU= daerah yang akan menjadi lebar
5. NOTE: Jika gambar 9.png yg kamu buat itu ditujukan sebagai background yang mengandung konten atau teks ikuti langkah ini... jika tidak, langsung ke langkah 7.
Sekaràng kita klik tab "PADDING"
6. Klik tombol di kanan atas yg disebelah kirinya tombol X.. dan atur kotak warna-warni pada gambar nya.. NOTE: yang ada di dalam garis kotak warna warni itulah tempat teksnya..
7. Klik menu dan pilih save. dan pilih save yg paling atas.
8. Ubah nama jadi. 9.png (contoh: activity_title_bar.9.png
10. Pindahin gambar 9.png tadi ke folder hasil decompile framework-res.. di replace aja..
11. Recompile + sign + push ke system..
Cara decompile dan recompile bisa lihat DISINI
SELESAI....
Udah gitu aja dulu.. semoga paham.. Kalo kurang paham bisa kasih komentar dibawah